FLUIDA DINAMIS
Pengertian
Fluida Dinamis Fluida dinamis adalah fluida (bisa berupa zat
cair, gas) yang bergerak. Untuk memudahkan dalam mempelajari, fluida
disini dianggap steady (mempunyai kecepatan yang konstan terhadap
waktu), tak termampatkan (tidak mengalami perubahan volume), tidak
kental, tidak turbulen (tidak mengalami putaran-putaran).
gambar 1 |
Refrensi : http://fisikadedek.blogspot.co.id/2013/05/fluida-statik-dan-dinamis.html
Persamaan Kontinuitas
Air yang mengalir di dalam pipa air dianggap mempunyai debit yang sama di sembarang titik. Atau jika ditinjau 2 tempat, maka: Debit aliran 1 = Debit aliran 2.Mari kita buktikan :
gambar 2 selang |
Besaran dalam fluida dinamis :
Dimana :
Q = debit aliran (m3/s)
A = luas penampang (m2)
V = volume (m3)
v = laju aliran fluida (m/s)
t = selang waktu (s)
Rumus diatas diperoleh dari penurunan rumus yang dijelaskan pada gambar dibawah ini :
Penurunan rumus pada gambar di atas telah membuktikan bahwa Q1 = Q2 atau debit aliran 1 = debiat aliran 2,dan debit aliran = luas penampang x laju aliran (Q = A . v).
Contoh Soal :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar